Artis Wisata Pendidikan Otomotif

Topik anda: Pasang Iklan, Hotel, Produk, Wisata KLIK INI

3 Desember 2015

Makanan Alami Dan Sehat Yang Memiliki Kandungan Kalori Yang Rendah

Selain bisa menggemukan badan, mengkonsumsi makanan yang mengandung banyak kalori juga bisa mengganggu kesehatan. Kesehatan jantung adalah yang sering terganggu oleh kalori yang berlebihan ini. Mengkonsumsi makanan rendah kalori bagi sebagian orang bisa dijadikan alternative agar kalori dalam tubuh berkurang. Namun mengkonsumsi makanan yang memiliki kalori rendah juga bisa menguruskan badan. Hal ini dijadikan cara oleh seseorang yang akan menjalankan diet. Nah berikut ini makanan yang memiliki kandungan kalori rendah dan sangat baik untuk diet.

Lemon adalah sejenis buah yang memiliki rasa yang asam. Buat anda yang ingin menguruskan tubuh, mengkonsumsi buah lemon ini memang sangat baik. Dalam setiap buah lemon hanya terdapat 20 kal. Dengan memiliki kandungan yang hanya 20 kal, buah ini termasuk kedalam makanan rendah kalori yang baik dikonsumsi untuk diet.

Sayur bayam juga mempunyai kandungan kalori yang bisa dikatakan rendah. Selain kalori yang rendah, bayam juga mengandung berbagai macam vitamin dan protein yang baik untuk kesehatan sistem pencernaan. Zat besi juga terkandung dalam bayam ini, maka tak heran jika makanan ini sangat baik dikonsumsi apalagi untuk anda yang sedang diet.

Selain bayam, tomat juga yang termasuk jenis sayuran memiliki kandungan kalori yang rendah. Tomat juga memiliki vit c dan vitamin lainnya yang baik untuk kesehatan anda. Selain itu tomat juga bisa diolah menjadi berbagai olahan seperti jus tomat. Tomat juga sering dipakai sebagai bahan tambahan pada makanan olahan.

Sayuran yang memiliki kandungan kalori yang sangat rendah selanjutnya ialah kubis atau biasa disebut kol. Kubis ini memiliki kandungan kalori rendah. Selain kalori yang sedikit, kol juga memiliki berbagai jenis vitamin, kalsium dan kandungan lainnya yang baik untuk kesehatan. Kubis juga bisa diolah menjadi berbagai makanan. Kubis ini juga sangat baik untuk pencernaan.

Wortel yang diketahui mempunyai vitamin A yang baik untuk kesehatan mata ini juga memiliki kandungan kalori yang sedikit. Maka jika anda diet, ada baiknya anda memakan wortel. Wortel juga bisa diolah menjadi berbagai variasi makanan olahan mulai dari jus sampai sayur soup.

Beberapa makanan rendah kalori diatas dapat anda konsumsi saat diet arena memiliki efek samping yang rendah namun dengan berbagai manfaat yang sangat baik sekali untuk kesehatan. Pemilihan makanan yang tepat saat diet bisa menentukan keberhasilan anda dalam meurunkan berat badan anda dengan sehat dan alami.

http://youtocom.blogspot.com/


Rating Artikel : 5 Jumlah Voting : 99 Orang
Description: Makanan Alami Dan Sehat Yang Memiliki Kandungan Kalori Yang Rendah Rating: 3.5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: Makanan Alami Dan Sehat Yang Memiliki Kandungan Kalori Yang Rendah

Posting Komentar

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( :-p =))